SELECTION SORT
- Pengertian
a. Merupakan sebuah metode pengurutan.
b. Memindahkan elemen dengan cara membandingkan elemen sekarang dengan elemen yang berikutnya sampai dengan elemen terakhir.
c. Jika ditemukan elemen lain yang lebih kecil dari elemen sekarang maka dicatat posisinya dan kemudian ditukar dan begitu seterusnya.
c. Jika ditemukan elemen lain yang lebih kecil dari elemen sekarang maka dicatat posisinya dan kemudian ditukar dan begitu seterusnya.
- Proses
a.Mencari data terkecil dari data pertama sampai dengan data yang terakhir. kemudian ditukar posisinya dengan data pertama.
b.Mencari data terkecil dari data kedua sampai dengan data terakhir, kemudian ditukar posisinya dengan data kedua.
b.Mencari data terkecil dari data kedua sampai dengan data terakhir, kemudian ditukar posisinya dengan data kedua.
c.Mencari data terkecil dari data ketiga sampai dengan data terakhir, kemudian ditukar posisinya dengan data ketiga.
d.Begitu seterusnya sampai semua data terurut naik. Apabila terdapat n buah data yang akan diurutkan, maka membutuhkan (n-1) langkah pengurutan, dengan data terakhir, yaitu data ke n tidak perlu diurutkan karena hanya tinggal data satu-satunya.
d.Begitu seterusnya sampai semua data terurut naik. Apabila terdapat n buah data yang akan diurutkan, maka membutuhkan (n-1) langkah pengurutan, dengan data terakhir, yaitu data ke n tidak perlu diurutkan karena hanya tinggal data satu-satunya.
- Contoh
= { 44, 55, 12, 42, 94,
18, 6, 67 }
- Penyelesaian
- Contoh Program dalam bahasa C++ :
#include <iostream.h>
#include <conio.h>
void main()
{
//Buat variable
int data[5];
int temp, i, j, temp_index;
//Inputin data
for (i=0; i<5; i++)
{
cout<<"Masukan data index ke-"<<i<<" : ";
cin>>data[i];
}
//Metode Selection Sort
for(i=0; i<5; i++)
{
temp = data[i];
temp_index = i;
for (j=i+1; j<5; j++)
{
if (temp > data[j])
{
temp = data[j];
temp_index = j;
}
}
data[temp_index] = data[i];
data[i] = temp;
}
cout<<"Hasil Pengurutan : ";
for(i=0; i<5; i++)
{
cout<<data[i]<<" ";
}
getch();
}
- Ini hasil dari contoh coding diatas :
Semoga bermanfaat untuk kita semua :) Sekian dan Terimakasih sampai jumpa dipost selanjutnya :)
Salam STIKOMERS www.stikom-bali.ac.id
Tidak ada komentar:
Posting Komentar